jualan

jualan

SELAMAT DATANG DI BLOGGER MATERIAL & E-BOOK

Selamat datang rekan-rekan blogger dan pemerhati bidang material dan logam.
Website ini berisi semua hal yang berhubungan dengan material dan logam. Saya menyediakan informasi E-book khusus material dan logam yang cocok bagi para mahasiswa, dosen,peneliti dan pemerhati.

Khususnya rekan-rekan yang bekerja di Industri, riset dan development yang berhubungan dengan produk logam dan manufaktur serta korosi jika ada troubleshooting atau masalahteknis "Jangan segan-segan" untuk kontak saya.


Mohon melalui kontak e-mail saja, Insya Allah akan direspons

Dr. Eng. Gadang Priyotomo, ST, M.Si.
(Peneliti Material & Korosi)
Puslit Metalurgi dan Material (P2M2) -LIPI
Kawasan PUSPIPTEK Gd.474 Serpong Tangerang Selatan Banten Indonesia
HP. 0858-8863-6002
Pin. BB : 7ED20F5E

E-mail : gadangp@gmail.com atau onlinemtrl@gmail.com


Rabu, 26 Desember 2007

[INFO] Tulisan ilmiah tentang metal dusting


(sumber : Gadang Priyotomo, Majalah KOROSI Vol.15 No.2 Oktober 2006, hal 77 - 83)

KEGAGALAN MATERIAL BERBASIS FERROUS AKIBAT PROSES METAL DUSTING


Intisari

Kegagalan material logam di lingkungan karburisasi sangat merugikan industri petrokimia,refining dan pembuatan gas sintesis. Proses metal dusting bertanggung jawab atas kerusakan logam paduan. Umumnya kerusakan terjadi di permukaan logam. Proses pembentukan lubang-lubang dan deposit karbon terjadi di permukaan. Metode pencegahan serangan metal dusting yaitu pembentukan lapisan protektif (Cr2O3, Al2O3 dll) di permukaan logam dan penghindaran temperatur kritis metal dusting antara 6500C -7500C

Kata Kunci : Karburisasi, korosi, temperatur tinggi, sementit, disposisi karbon


Abstract

A material failure for common metals in carburization circumstance has negative impact for petrochemical industries, refining and synthetic gas production. A metal dusting process takes the responsibility for destruction of a half of metal alloy. Generally this failure is happened on surface. Methods of prevention for metal dusting attack are to make protective oxide layer (Cr2O3, Al2O3, etc) on metal surface and to avoid critical temperature of metal dusting for range from 6500C to 7500C.

Key word : Carburization, corrosion, high temperature, cementite, carbon disposition.

Tidak ada komentar: