(sumber : Gadang Priyotomo, Majalah KOROSI Vol.15 No.2 Oktober 2006, hal 77 - 83)
KEGAGALAN MATERIAL BERBASIS FERROUS AKIBAT PROSES METAL DUSTING
Intisari
Kegagalan material logam di lingkungan karburisasi sangat merugikan industri petrokimia,refining dan pembuatan gas sintesis. Proses metal dusting bertanggung jawab atas kerusakan logam paduan. Umumnya kerusakan terjadi di permukaan logam. Proses pembentukan lubang-lubang dan deposit karbon terjadi di permukaan. Metode pencegahan serangan metal dusting yaitu pembentukan lapisan protektif (Cr2O3, Al2O3 dll) di permukaan logam dan penghindaran temperatur kritis metal dusting antara 6500C -7500C
Abstract
Tidak ada komentar:
Posting Komentar